Beauty Of Banggai Kepulauan

Jumat, 01 Juli 2011 Label:

Beauty Of Banggai Kepulauan

Danau Tendetung, Kab. Banggai Kepulauan.

  Danau Tendetung adalah suatu danau yg ada di Kec. Totikum Selatan Kab. Banggai Kepulauan dimana danau ini memiliki keunikan tersendiri akan ketersediaan air yang ada di danau Tendetung ini yaitu pada bulan-bulan tertentu airnya dapat hilang seperti terlihat pada gambar di atas

Telaga Luk Panenteng, Kab. Banggai Kepulauan

  Telaga Luk Panenteng merupakan sumber mataair yang belum dimanfaatkan oleh masyarakat. Luas telaga tersebut sekitar 20.000 m2

Tugu Trikora Salakan, Kab. Banggai Kepulauan.


  Tugu Trikora Salakan, Kab. Banggai Kepulauan adalah sebagai simbol perjuangan bangsa Indonesia dalam merebut Papua Barat dari penjajah


 

sumber : http://ferdy-keanekaragamanhayatipulaupeling.blogspot.com/2011/04/pulau-peling.html http://ferdy-keanekaragamanhayatipulaupeling.blogspot.com/2009/10/telaga-luk-panenteng.html http://ferdy-keanekaragamanhayatipulaupeling.blogspot.com/2009/10/danau-tendetung.html



0 komentar:

Posting Komentar

BERKOMENTARLAH MENGUNAKAN KATA-KATA YANG BAIK

 
cHiLd________IsLaNd © 2011 | Design Template by cHiLd________IsLaNd | Template Blogger Name | Uniqx Transparent 2.0 | Uniqx Transparent 2.0
close

Sumber : http://ut2a-4down.blogspot.com/2012/03/cara-buat-recent-post-headlines-news.html#ixzz1pRGLqU2o